Pages

Minggu, 26 Juli 2015

Cara Merubah Kualitas Suara Headset Menjadi Surround 7.1


       Ya, kita hari ini akan mengubah kualitas suara untuk headset atau bahkan untuk output ke home teater menjadi lebih baik atau bahkan dengan kualitas sangat baik,
        Kita hanya membutuhkan satu software disini. Dengan satu software ini, kita bisa merubah headset stereo ke surround 7.1 dengan bantuan software buatan Razer ini.

Beberapa Fitur Razer Surrond:
1. Kalibrasi datangnya suara sound
2. Mengatur ulang kembali semua produk audio Razer
3. Bass Boost – Untuk memberikan suara bass yang bergemuruh
4. Sound normalization – Mengurangi suara keras yang bervariasi
5. Voice clarity – Untuk kejernihan suara yang masuk saat voice chat
6. Voice level – Mengatur level dari voice yang masuk
7. Pengaturan Custom & 11 Pre-set equalizer
8. Bekerja dengan semua sound atau headphone
9. Membuat suara lebih jernih






Nah, Cara downloadnya ikutin langkah dibawah ini:

1. Register/buat akun Razer kamu disini  dan klik "Create Now", jika sudah memiliki akun lewati langkah ini
2. Download File berikut Razer Surround
3. Setelah download selesai, Install software, kalo di suruh login, login aja pake akun yang kamu buat tadi
4. Nah, sekarang tinggal setting semau kamu


Semoga ini bisa membantu dalam hal suara headset kamu :D